Zheng Jie

Zheng Jie
郑洁
Zheng, 2015
Kebangsaan China
Tempat tinggalChengdu, Sichuan
Lahir5 Juli 1983 (umur 41)
Chengdu
Tinggi164 m (538 ft 1 in)
Memulai pro16 Januari 2003
Pensiun2015
Tipe pemainRight-handed (two-handed backhand)
Total hadiah$6,157,773
Tunggal
Rekor (MK)384–266 (59.08%)
Gelar4 WTA, 4 ITF
Peringkat tertinggiNo. 15 (18 Mei 2009)
Hasil terbaik di Grand Slam (tunggal)
Australia TerbukaSF (2010)
Prancis Terbuka4R (2004)
WimbledonSF (2008)
AS Terbuka3R (2008, 2009, 2012, 2013)
Ganda
Rekor (MK)437–213 (67.23%)
Gelar15 WTA, 17 ITF
Peringkat tertinggiNo. 3 (10 Juli 2006)
Hasil terbaik di Grand Slam (ganda)
Australia TerbukaW (2006)
Prancis TerbukaSF (2006)
WimbledonW (2006)
AS TerbukaSF (2010, 2013)
Hasil terbaik di Grand Slam Ganda Campuran
Australia TerbukaSF (2014)
Prancis TerbukaSF (2008, 2015)
WimbledonSF (2006)
AS Terbuka1R (2012)
Kompetisi beregu
Fed Cup22–9 (70.97%)
Rekam medali
Olympic Games
Medali perunggu – tempat ketiga 2008 Beijing Doubles
Asian Games
Medali emas – tempat pertama 2006 Doha Singles
Medali emas – tempat pertama 2006 Doha Doubles
Medali perak – tempat kedua 2014 Incheon Team Event
Medali perunggu – tempat ketiga 2014 Incheon Mixed Doubles
Zheng Jie
Hanzi sederhana: 郑洁
Hanzi tradisional: 鄭潔

Zheng Jie (lahir 5 Juli 1983) adalah mantan pemain tenis dari Tiongkok. Pada Mei 2009, dia mencapai peringkat tunggal tertinggi dalam kariernya di peringkat 15 dunia.[1]

Zheng adalah salah satu petenis tersukses dari Tiongkok. Dia memenangkan empat gelar tunggal WTA salah satunya di Hobart pada 2005, Estoril, Stockholm pada 2006, dan Auckland pada 2012. Dia juga memenangkan 15 gelar ganda, sebelas di antaranya dengan Yan Zi, termasuk Wimbledon dan Australia Terbuka pada tahun 2006. Saat berlangsungnya Olimpiade Beijing 2008 dia berhasil membawa pulang medali perunggu di nomor ganda. Peringkat tiga dunia merupakan pencapaian besarnya di sektor ganda. Zheng mencapai semifinal tunggal putri di Kejuaraan Wimbledon 2008, saat dia mengalahkan peringkat satu di semifinal grand slam. Dia juga melaju ke semifinal di Australia Terbuka 2010.[2]

Referensi

  1. ^ "Players". WTA Tennis English. Diakses tanggal 2015-12-23. 
  2. ^ Zheng Jie Profile at WTA Tour.com: Career Highlights Diarsipkan 31 August 2008 di Wayback Machine.

Pranala luar