The American Venus
The American Venus adalah sebuah film komedi bisu Amerika Serikat tahun 1926 garapan Frank Tuttle, dan menampilkan Esther Ralston, Ford Sterling, Lawrence Gray, Fay Lanphier, Louise Brooks, dan Douglas Fairbanks Jr. Film tersebut berdasarkan pada cerita asli karya Townsend Martin. Skenario tersebut ditulis oleh Frederick Stowers dengan intertitel yang dibuat oleh Robert Benchley.[1] Referensi
Sumber
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai The American Venus.
|