Sławomir Fabicki

Sławomir Fabicki
Fabicki pada April 2011
Lahir5 April 1970 (umur 54)
Warsawa, Polandia
PekerjaanSutradara, penulis naskah
Tahun aktif1997-kini
IMDB: nm0264614 Allocine: 149960 Allmovie: p473898 Modifica els identificadors a Wikidata

Sławomir Fabicki (lahir 5 April 1970) adalah seorang sutradara dan penulis naskah asal Polandia. Film buatannya Z odzysku ditayangkan dalam sesi Un Certain Regard di Festival Film Cannes 2006.[1]

Filmografi

Referensi

  1. ^ "Festival de Cannes: Retrieval". festival-cannes.com. Diakses tanggal 2009-12-16. 

Pranala luar


Templat:Poland-film-director-stub