Rambutan, Ciracas, Jakarta Timur

Rambutan
Negara Indonesia
ProvinsiDaerah Khusus Ibukota Jakarta
Kota AdministrasiJakarta Timur
KecamatanCiracas
Kodepos
13830
Kode Kemendagri31.75.09.1005 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3172020005 Edit nilai pada Wikidata
Luas2,09 km2
Peta
Peta
Peta
Peta
Koordinat:

Rambutan dikenal juga dengan sebutan Kampung Rambutan adalah salah satu kelurahan di kecamatan Ciracas, Jakarta Timur, Jakarta Timur, Indonesia. Kelurahan ini berbatasan dengan kelurahan Kramat Jati (Kecamatan Kramat Jati) di sebelah Utara, Kelurahan Dukuh (Kecamatan Kramat Jati), dan kelurahan Ceger (Kecamatan Cipayung) di sebelah Timur, Kelurahan Ciracas dan Susukan (Kecamatan Ciracas) di sebelah selatan, dan kelurahan Gedong dan Cijantung (Kecamatan Pasar Rebo) di sebelah barat.