Daftar tank tempur utama menurut generasi

Berikut adalah daftar tank tempur utama di dunia berdasarkan generasi.

Generasi pertama

Nama Tahun Asal Gambar Catatan
Centurion[1][2] 1946  Britania Raya "Tank Universal" (MBT) Pertama dari tank jelajah Perang Dunia II.
T-54[1][2] 1947  Uni Soviet MBT Generasi Pertama Uni Soviet.
M47 Patton 1951  Amerika Serikat Pengembangan dari tank M46 Patton dan M26 Pershing.
M48 Patton 1952  Amerika Serikat Pengembangan dari tank M47 Patton.
T-54 1956  Polandia Produksi di bawah lisensi oleh Polandia.
T-54A 1957  Cekoslowakia Produksi di bawah lisensi oleh Cekoslowakia.
Stridsvagn 101 1958  Swedia Varian Swedia Centurion Mk 10.
T-55[1][2] 1958  Uni Soviet Pembaruan dari T-54.
Tipe 59 1959  Tiongkok Versi T-54A Soviet yang diproduksi Tiongkok.
Sho't 1960  Israel Varian Israel tank Centurion dengan meriam L7 105 mm.
Tipe 61[1] 1961  Jepang MBT pertama Jepang.
T-55 1964  Polandia Produksi di bawah lisensi oleh Polandia.
T-55 1964  Cekoslowakia Produksi di bawah lisensi oleh Cekoslowakia.

Generasi kedua

Nama Tahun Asal Gambar Catatan
M60 1959  Amerika Serikat Pengembangan dari tank M48 Patton.
T-62 1961  Uni Soviet Pengembangan dari tank T-55.
Leopard 1 1965  Jerman Barat Tank tempur utama pertama Jerman Barat.
Panzer 61 1965   Swiss Pengembangan dari tank Panzer 58.
MBT-70 1965  Amerika Serikat

 Jerman Barat

Proyek bersama Amerika-Jerman Barat. Tidak pernah masuk dinas.
Vickers MBT 1965  Britania Raya Desain perusahaan swasta Britania Raya untuk ekspor.
Vijayanta 1965  India Versi lisensi India dari MBT Vickers Britania Raya.
AMX-30 1966  Prancis Sebagai MBT utama militer Prancis.
T-64 1966  Uni Soviet Tank lapis baja komposit pertama di dunia.
FV 4201 Chieftain 1967  Britania Raya Dengan meriam Royal Ordnance L11A5 120 mm.
Magach 3 1967  Amerika Serikat

 Israel

Modernisasi M48A1/A2C/A3.
Stridsvagn 103 1968  Swedia Versi tanpa turet dikembangkan dan digunakan oleh Swedia.
WZ-122[3] 1970  Tiongkok MBT dikembangkan oleh Tiongkok.
AMX-30E 1970  Prancis

 Spanyol

Berdasarkan AMX-30 Prancis.
Panzer 68 1971   Swiss Berdasarkan Panzer 61.
M60A2 1972  Amerika Serikat Varian M60 Patton.
T-72 1973  Uni Soviet Dikategorikan sebagai generasi menengah pertama.
Olifant Mk 1 1974  Afrika Selatan Pengembangan tank Centurion.
Tipe 74 1975  Jepang Dikategorikan sebagai generasi menengah pertama.
Magach 5 1976  Amerika Serikat

 Israel

Berdasarkan M48A5 Patton.
Vickers Mk III 1977  Britania Raya Pengembangan dari Vickers Mk I MBT.
M60A3 1978  Amerika Serikat Tank serial Patton terakhir yang diproduksi di Amerika Serikat.
TR-77-580[4] 1979  Republik Sosialis Rumania Varian Rumania dari T-54/55.
Merkava Mark I 1979  Israel MBT pertama Pasukan Pertahanan Israel (IDF)
Tipe 80/88 1980  Tiongkok Varian termasuk Tipe 88, Tipe 85.
Ch'onma-ho 1980  Uni Soviet

 Korea Utara

Jiplakan dari T-62.
OF-40 1981  Italia MBT digunakan oleh Uni Emirat Arab.
T-55AI Igman 1981  Yugoslavia Versi modernisasi Yugoslavia dari T-55A.
T-55 Enigma 1982  Irak Tank T-55, Tipe 59, dan Tipe 69 yang dimodernisasi di militer Irak.
Tipe 69/79 1982  Tiongkok Pengembangan dari Tipe 59.
Tanque Argentino Mediano 1983  Argentina Tank medium (MBT) dalam dinas militer Argentina.
Bernardini MB-3 Tamoyo[5] 1983  Brasil Prototipe, tidak pernah memasuki status produksi.
Merkava Mark II 1983  Israel Pengembangan Merkava Mark I.
T-55AM1[6][7] 1984  Cekoslowakia T-55AM versi Cekoslowakia.
T-55AM Merida 1985  Polandia T-55AM versi Polandia.
TR-85 1986  Republik Sosialis Rumania Berdasarkan TR-77-580.
CM-11 Brave Tiger 1990  Taiwan Varian M48 Patton.
CM-12 1991  Taiwan Varian M48 Patton.
M-55S 1992  Slovenia Modernisasi T-54/T-55 oleh perusahaan STO RAVNE dan Elbit Systems.
Zulfiqar I 1994  Iran 150 dibuat.
TR-85M1 "Bizonul" 1997  Rumania Modernisasi dari TR-85 agar setara dengan standar NATO.
Type 72Z 1997  Iran Modernisasi dari Tipe 59 dan T-54/T-55.
Tipe 96 1997  Tiongkok Versi domestik Tipe 85-IIM.
Leopard C2 2000  Jerman

 Kanada

Modernisasi dari Leopard 1.
Olifant Mk 2 2003  Afrika Selatan Peningkatan dari Olifant Mk 1 Tank.
Al-Zarrar 2004  Tiongkok

 Pakistan

Modernisasi dari Tipe 59.
Ramses II 2005  Mesir Modernisasi dari T-54/55 khusus militer Mesir.
Tifon 2a 2010  Ukraina

 Peru

Berdasarkan tank T-54/55.
Sabalan 2014  Iran Versi modernisasi Iran dari M47 Patton.
Tipe 59G(BD) Durjoy 2015  Tiongkok

 Bangladesh

Modernisasi dari Tipe 59.
T-55AGM 2016  Ukraina Modernisasi dari T-54/55.

Generasi ketiga

Nama Tahun Asal Gambar Catatan
T-80[8] 1976  Uni Soviet Tank pertama di dunia yang dilengkapi mesin turbin.
Leopard 2[9] 1979  Jerman Barat MBT baru Jerman Barat dengan meriam Rheinmetall Rh-120.
M1 Abrams 1980  Amerika Serikat Produksi dimulai pada 1979 (oleh Chrysler) dan berlanjut hingga 1985 (oleh General Dynamics).
Challenger 1 1983  Britania Raya Menggantikan Chieftain Tank.
AMX-40 1983  Prancis Penjualan gagal menarik peminat dan, produksi dihentikan pada tahun 1990.
M-84 1984  Yugoslavia Produksi lisensi T-72 oleh Yugoslavia.
EE-T1/EE-T2 Osório 1985  Brasil Dua prototipe tank dibuat, namun EE-T1 tidak pernah aktif berdinas.
M1A1 Abrams 1986  Amerika Serikat Dengan meriam smoothbore M256 120 mm.
Panzer 87 1987  Swiss Lisensi Leopard 2A4 oleh Swiss.
K1 88-Tank 1988  Korea Selatan MBT produksi asli Korea Selatan pertama di Angkatan Bersenjata Republik Korea.
Singa Babilonia 1989  Irak Salinan berlisensi dari T-72.
Merkava Mark III 1989  Israel Versi modernisasi dengan meriam IMI 120 mm.
Tipe 90 1990  Jepang Dikembangkan oleh Mitsubishi Heavy Industries bekerja sama dengan Krauss-Maffei.
Pokpung-ho II 1992  Korea Utara Pengembangan dari Ch'onma-Ho dengan teknologi dari T-62, T-72, dan Ch'onma-ho
M1A2 Abrams 1992  Amerika Serikat Pengembangan dari M1A1 Abrams.
Leclerc 1992  Prancis Menggantikan tank AMX-30.
T-90 1992  Rusia Modernisasi besar-besaran dari T-72B, dinamai ulang sebagai T-90 terbaru.
PT-91 Twardy 1995  Polandia Pengembangan dari T-72.
Ariete 1995  Italia Dikembangkan oleh Iveco dan OTO Melara.
M-95 Degman 1995  Kroasia Berdasarkan tank M-91 Vihor. Tidak pernah memasuki serial produksi.
Stridsvagn 122 1997  Swedia Varian Swedia dari Leopard 2.
Zulfiqar II 1997  Iran Pengembangan dari Zulfiqar I.
Challenger 2 1998  Britania Raya Pengembangan dari Challenger 1. Masuk ke dinas Angkatan Bersenjata Britania Raya pada 1994.
M1A2 Abrams (SEP) 1999  Amerika Serikat Varian dengan System Enhancement Package (SEP) yang meningkatkan komponen lapis baja depleted uranium generasi ketiga dengan lapisan grafit.
T-84 1999  Ukraina Pengembangan dari T-80UD, dengan perisai reaktif eksplosif Kontakt-5.
Black Eagle 1999  Rusia Tank prototipe. Pengembangan dihentikan.
T-95 2000  Rusia Dalam pengembangan dari tahun 1988, namun dibatalkan pada tahun 2010.
Zulfiqar III 2000  Iran Varian tercanggih dari tank Zulfiqar, dengan penampilan seperti M1 Abrams.
K1A1 2001  Korea Selatan Versi pembaruan dari K1 88-Tank.
Tipe 99 2001  Tiongkok Diluncurkan pada tahun 2000 dan memasuki layanan Angkatan Darat Tiongkok pada tahun 2001. Saat ini merupakan MBT tercanggih Tiongkok.
MBT-2000/Al-Khalid[10] 2002  Tiongkok

 Pakistan

Dikembangkan bersama oleh Tiongkok dan Pakistan.
Tank EX 2002  India Prototipe hibrida antara meriam Arjun dan rangka T-72.
Pokpung-ho III 2002  Korea Utara Memiliki kode M-2002.
T-72M4CZ[11] 2003  Cekoslowakia Versi pembaruan T-72 oleh Ceko.
Leopard 2E 2003  Jerman

 Spanyol

Turunan dari Leopard 2A6, dengan perlindungan perisai yang lebih besar.
M60 Phoenix 2004  Yordania Pembaruan tank M60 oleh Yordania.
Arjun Mk 1 2004  India Varian produksi Arjun MK1 memasuki layanan Angkatan Darat India pada tahun 2004.
Merkava Mark IV 2004  Israel Pengembangan lebih lanjut dari Merkava Mark III.
M-84AS 2004  Serbia Versi modernisasi Yugoslavia dari tank M-84.
C2 Ariete 2005  Italia Dengan perisai modular, meriam dengan autoloader, suspensi hidropneumatik, dan sistem kendali tembakan yang lebih canggih.
Tipe 96A/B 2006  Tiongkok Versi modernisasi dari Tipe-96, diekspor sebagai VT-2B.
Mobarez 2006  Iran Jiplakan tank Chieftain Britania Raya oleh Iran.
Sabra Mk I 2007  Amerika Serikat

 Israel

Pembaruan Tank M60 oleh Israel.
Al-Khalid I 2009  Tiongkok

 Pakistan

Varian pembaruan.
Sabra Mk II/M60T 2009  Israel

 Turki

Sabra Mk II dikenal sebagai M60T dalam dinas militer Turki.
Leopard 2A4M CAN 2010  Jerman

 Kanada

Versi pembaruan oleh Kanada dari Leopard 2A4.
T-72B3 2013  Rusia Versi modernisasi dari T-72 paling mutakhir Rusia.
M-84D 2018  Kroasia Versi modernisasi dari M-84.
Cheonma-2 2020  Korea Utara Awalnya dijuluki "M2020" secara tidak resmi oleh media Korea Selatan.[12] Desainnya merupakan campuran dari M1 Abrams AS, T-14 Armata Rusia, dan Zulfiqar Iran.

Modernisasi

Nama Tahun Asal Gambar Catatan
T-84 Oplot-M 2009  Ukraina Versi terbaru dan tercanggih dari T-84.
Leopard 2NG 2011  Jerman

 Turki

Peningkatan oleh Turki yang didanai secara pribadi oleh ASELSAN
Merkava 4M Meil Ruach 2011  Israel Dilengkapi dengan sistem perlindungan aktif (APS) Trophy
T-90M/MS 2011  Rusia Modernisasi meriam, sistem pengendali tembakan Kalina terbaru, peningkatan perisai.
K1A2 2013  Korea Selatan Varian modernisasi K1A1 dengan teknologi K2 Black Panther.
K1E1 2014  Korea Selatan Varian modernisasi K1 dengan teknologi K2 Black Panther.
Tipe 99A 2014  Tiongkok Versi peningkatan dari Tipe 99.
Leopard 2A7+ 2014  Jerman Varian tercanggih dari Leopard 2.
VT-4 2016  Tiongkok MBT Tiongkok yang dikembangkan khusus untuk pasar ekspor.
M1A2 SEPv3 (sebelumnya M1A2C) 2017  Amerika Serikat Prototipe mulai diuji pada 2015, dan unit pertama dikirim pada Oktober 2017.
Karrar 2017  Iran Iran mengklaim MBT ini setara dengan T-90M Rusia dan M1A2 Amerika.
Leopard 2PL[13] 2020  Polandia Modernisasi dari Leopard 2A4 khusus untuk Angkatan Bersenjata Polandia.
Arjun MK 1A 2021  India Versi peningkatan dari Arjun.
M1A2 SEPv4 2021  Amerika Serikat Dalam pengembangan per 29 Maret 2022.
Merkava 4 Barak 2023  Israel Merkava Mark 4 "Barak" (Petir) direncanakan mulai beroperasi pada tahun 2023.
Haider 2024  Tiongkok

 Pakistan

Dirancang dan diproduksi oleh Heavy Industries Taxila untuk Angkatan Darat Pakistan.

Generasi keempat/generasi selanjutnya

Aktif berdinas

Nama Tahun Asal Gambar Catatan
Tipe 10[14] 2012  Jepang
K2 Black Panther[14][15] 2014  Korea Selatan
Leclerc XLR 2022  Prancis Varian modernisasi terbaru sebagai bagian dari program SCORPION.
T-14 Armata 2022  Rusia
Altay[16] 2023  Turki

 Korea Selatan

MBT Turki yang dibuat berdasarkan K2 Black Panther Korea Selatan
FMBT[17] 2025  India
Challenger 3 2027  Britania Raya Pengembangan dari Challenger 2, dengan meriam baru dan rangka yang ditingkatkan.
Main Ground Combat System[18] 2035  Prancis

 Jerman

Decisive Lethality Platform[19] 2035  Amerika Serikat
AbramsX  Amerika Serikat Sebuah demo teknologi dari serial M1 Abrams.
Panther KF51[20]  Jerman

 Hungaria

Demo teknologi yang dibuat oleh Rheinmetall, dipersenjatai meriam 130mm.

Lihat pula

Referensi

  1. ^ a b c d Hilmes, Rolf (1983). Kampfpanzer der Die Entwickelungen der Nachkriegszeit (in German). Verlag Soldat und Technik. ISBN 3-524-89001-6, p. 7.
  2. ^ a b c Czołgi (dalam bahasa Polish), Pancerni.net, hlm. 2, diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-02-21, diakses tanggal 2008-07-03  [sumber tepercaya?]
  3. ^ "The WZ-122 Main Battle Tank". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-02-13. Diakses tanggal 2022-09-04. 
  4. ^ ROMANIAN TANK - A HISTORY
  5. ^ "MB-3 Tamoyo Specifications". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-03. Diakses tanggal 2022-09-04. 
  6. ^ Nagy, István (1996). "A harckocsi és harcjármű fegyverzet fejlesztésének lehetőségei" (PDF). Katonai Logisztika. 3: 18–30. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2017-07-31. Diakses tanggal 2017-07-31. 
  7. ^ "CZK - T-55AM2". forum.valka.cz. 25 December 2009. Diarsipkan dari versi asli tanggal 31 July 2017. 
  8. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-07-03. Diakses tanggal 2022-09-04. 
  9. ^ Czołgi (dalam bahasa Polish), Pancerni.net, hlm. 3, diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-07-03, diakses tanggal 2008-07-03  [sumber tepercaya?]
  10. ^ "Pakistan's tool of war: Al-Khalid Main Battle Tank – the armoured fist". 10 November 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-04-07. Diakses tanggal 2017-03-29. 
  11. ^ "Tank T-72M4 CZ" (dalam bahasa Czech). Army of the Czech Republic official website. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 5, 2015. Diakses tanggal December 14, 2015. 
  12. ^ "북한의 신형 전차 M2020, 그 실체는? – Sciencetimes" (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 2022-04-08. 
  13. ^ Leopard 2PL
  14. ^ a b "Competition Tank Asian countries: China Satellite Compass may be supported 99A". Military of China, force comment. August 31, 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 23, 2012. 
  15. ^ "K2 Black Panther Main Battle Tank, South Korea". Army technology. Diarsipkan dari versi asli tanggal March 12, 2014. Diakses tanggal February 28, 2014. 
  16. ^ "ALTAY | TRACKED ARMOURED | MILITARY VEHICLES | Products | Otokar". 2016-12-26. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-12-26. Diakses tanggal 2022-05-05. 
  17. ^ Shukla, Ajai (2010-08-10). "DRDO to develop army's next-generation tank". Business Standard India. Diakses tanggal 2022-05-05. 
  18. ^ "Leopard 3". www.globalsecurity.org. Diakses tanggal 2022-05-05. 
  19. ^ "Decisive Lethality Platform" (PDF). 
  20. ^ "Rheinmetall". www.rheinmetall.com (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-07-12. Diakses tanggal 2022-06-13.