Chakri Toleti

Chakri Toleti
LahirChennai, India
AlmamaterUniversitas Florida Tengah
Pekerjaansutradara
penulis
aktor
Tahun aktif1983-1992
2008 – sekarang
IMDB: nm3442103 Modifica els identificadors a Wikidata

Chakri Toleti (lahir dengan nama Chakravarthi Toleti) adalah seorang penulis latar, sutradara, aktor, dan koordinator efek visual film India yang dikenal karena karya-karyanya dalam sinema Tamil, dan sinema Telugu.[1][2] Chakri membuat debut penyutradaraan dengan film dwibahasa Unnaipol Oruvan (2009) dan Eeenadu (2009) sebuah pembuatan ulang dari sebuah film Hindi karya Neeraj Pandey, A Wednesday (2008). Pada 2012, ia menyutradarai film gangster blockbuster lainnya Billa II.[3][4]

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-11-17. Diakses tanggal 2015-08-20. 
  2. ^ "A Wednesday's Tamil teaser trailer out". Times of India. 11 April 2009. hlm. 1. Diakses tanggal 8 Oktober 2010. 
  3. ^ ${FullName} (14 Juli 2012). "Billa 2 Review – Tamil Movie Review by Rohit Ramachandran". Nowrunning.com. Diakses tanggal 9 November 2012. 
  4. ^ "Movie Review:Billa-2". Sify.com. Diakses tanggal 9 November 2012. 

Pranala luar