Bontoa adalah sebuah nomina dalam bahasa Makassar yang bermakna tanah/bukit/daratan yang lebih tinggi dari permukaan air
Bontoa dapat mengacu pada beberapa hal berikut:
- Bontoa, Binamu, Jeneponto— sebuah desa yang terletak di Kecamatan Binamu, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan
- Bontoa, Bontoa, Maros— sebuah kelurahan yang terletak di Kecamatan Bontoa, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan
- Bontoa, Mandai, Maros— sebuah kelurahan yang terletak di Kecamatan Mandai, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan
- Bontoa, Maros— sebuah kecamatan yang terletak di Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan
- Bontoa, Minasatene, Pangkajene dan Kepulauan— sebuah kelurahan yang terletak di Kecamatan Minasatene, Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan, Sulawesi Selatan
- Distrik Bontoa— sebuah distrik yang pernah berdiri di bawah onder-afdeeling Maros pada masa pemerintahan Hindia Belanda
- Jalan Bontoa Raya— sebuah nama jalan di Kecamatan Tamalanrea, Kota Makassar, Sulawesi Selatan
- Karaeng Bontoa— sebuah gelar raja dalam pemerintahan Kerajaan Bontoa
- Kerajaan Bontoa— sebuah kerajaan yang pernah berdiri di wilayah Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan