Efektifitas komunikasi persuasif menjadi salah satu fokus yang akan dikaji pada riset ini, hal tersebut dapat berkontribusi dalam merancang strategi komunikasi persuasi yang efektif bagi Kawasan Bandung Utara. Untuk mengetahui hal tersebut, secara umum tujuan riset ini yaitu merancang strategi komunikasi persuasif yang diperlukan dalam pembangunan pariwisata berkelanjutan untuk Kawasan Bandung Utara. Untuk mencapai tujuan tersebut beberapa sasaran yang akan dikaji terlebih dahulu yang mencakup gambaran umum kepariwisataan dan implementasi komunikasi persuasif di Kawasan Bandung Utara, serta efektifitas komunikasi persuasif yang telah dilakukan oleh para pengelola pariwisata di Kawasan Bandung Utara. Riset ini menggunakan metode campuran dengan teknik perolehan data primer melalui wawancara, survey kuesioner, dan obeservasi lapangan. Sementara data sekunder didapatkan melalui studi pustaka dan dokumen kebijakan terkait. Ruang lingkup wilayah penelitian ini meliputi Kawasan Bandung Utara (KBU) yang secara khusus ruang lingkup penelitian difokuskan pada empat kawasan lindung utama yang pemanfaatannya untuk wisata yang mencakup Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda dan Taman Wisata Alam Tangkuban Perahu (kawasan pelestarian alam). Hasil temuan pada laporan kemajuan ini adalah teridentifikasinya gambaran umum kepariwisataan di KBU dan juga studi kasus terkait penerapan komunikasi persuasif di Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda dan Taman Wisata Alam Tangkuban Perahu. Di mana komunikasi persuasif yang telah diterapkan mengusung tema menjaga lingkungan dan sumber daya daya tarik wisata setempat dan tema menjaga kebersihan, kesehatan, keamanan untuk kenyamanan berwisata dengan teknik penyampaian satu arah dan dua arah. Agar dapat dirancangnya strategi komunikasi persuasif yang efektif dan efisien.
Published by | Universitas Padjadjaran |
Journal Name | Journal of Sustainable Tourism Research |
Contact Phone | +6282217676868 |
Contact Name | Dodih Firmansyah |
Contact Email | dodih.firmansyah@unpad.ac.id |
Location | Kab. sumedang, Jawa barat INDONESIA |
Website | tornare| http://jurnal.unpad.ac.id/tornare| |
ISSN | ISSN : -, EISSN : 27158004, DOI : http://dx.doi.org/10.24198/tornare.v3i1.25789, |
Core Subject | Humanities, Science, Education, Social, |
Meta Subject | Humanities, Education, Languange, Linguistic, Communication & Media, Library & Information Science, Social Sciences, |
Meta Desc | Tornare: Jurnal Pariwisata Indonesia Berkelanjutan. Yang diterbitkan secara berkala oleh Program Studi Pariwisata Berkelanjutan, Sekolah Pascasarjana Universitas Padjadjaran dengan fokus khusus pada studi pariwisata Indonesia. Jurnal Tornare berupaya untuk memajukan bidang pariwisata dengan aspek ekonomi, sosial, budaya dan lingkungan dari pariwisata Indonesia. Jurnal ini menyambut baik hasil karya penelitian mengenai kepariwisataan, karya konseptual, studi empiris, aplikasi teoretis dan ulasan buku terutama di mana ia mendukung pengembangan studi pariwisata Indonesia melalui pendekatan yang lebih kritis terhadap ide dan konsep baru terhadap pariwitasa. Fokus jurnal Tornare berkaitan dengan bidang studi pariwisata Indonesia, Tornare juga akan mempertimbangkan artikel yang lebih khusus, terhadap investigasi masalah yang berkaitan dengan pengembangan masyarakat terhadap pariwisata, tipologi pariwisata, ekowisata, pariwisata pedesaan, industri perhotelan dan pariwisata, studi pemasaran, manajemen risiko, skema dan kebijakan akreditasi, kelestarian lingkungan, kawasan lindung, studi budaya, warisan manajemen studi, interpretasi, politik pariwisata, pengentasan kemiskinan, studi gender, pendidikan dan masalah keadilan dan perdamaian melalui pariwisata. |
Penulis | Desiana, Rahmatika , Novianti, Evi , Khadijah, Ute Lies |
Publisher Article | Unpad Press |
Subtitle Article | Tornare: Journal of Sustainable and Research Vol 3, No 1 (2021): Januari 2021 |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://jurnal.unpad.ac.id/torn… |
DOI | https://doi.org/10.24198/tornare.v3… |
DOI Number | DOI: 10.24198/tornare.v3i1.31663 |
Download Article [1] | http://jurnal.unpad.ac.id/tornare/articl… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan STRATEGI KOMUNIKASI PARIWISATA BERBASIS BUDAYA DALAM MENUNJANG PARIWISATA DI KAWASAN BANDUNG UTARA
Strategi Strategi Raya Direktorat Jenderal Strategi Pertahanan 36 Strategi Strategi Fabius Strategi Kebudayaan Strategi Selanjutnya Panduan strategi Strategi berbasis giliran Strategi B 25 Strategi waktu nyata Strategi militer Strategi Singapura Deputi Bidang Sistem dan Strategi Badan Nasional Penanggulangan Bencana Strategi perang Strategi Lisboa Strategi Energi 2030 (Uni Eropa) Strategi Global Uni Eropa Strategi 3E Strategi samudera biru Strategi intranet Strategi kolam biru Strategi catur Strategi pemasaran Komando Strategi Nasional Permainan video strategi Manajemen strategis Strategi stab…
il evolusioner Badan Strategi Kebijakan Luar Negeri Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri Strategi Untaian Pulau Badan Strategi Kebijakan Hukum Strategi berbasis konsep Strategi permainan sogi Strategi kawin manusia Strategi selatan Strategi Jangka Panjang 2050 Menteri Strategi Bisnis, Energi dan Industri Britania Raya Strategi Nasional Pencegahan Korupsi Lompat pulau Perencanaan strategis Kementerian Urusan Strategis Pusat Pengkajian Strategi Penelitian dan Pengembangan Tentara Nasional Indonesia Jason Miller (ahli strategi komunikasi) Ki Juru Martani Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat Kementerian Ekonomi dan Keuangan Siasat Pengosongan Kota Panglima Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat Konsultan manajemen Gerilya Penghargaan Satellite