Penelitian ini bertujuan menganalisis dampak penurunan tarif impor pada investasi teknologi perusahaan manufaktur di Indonesia. Sampel penelitian ini adalah seluruh sektor industri manufaktur menengah besar (IBS) tahun 2003-2014. Pengujian hipotesis menggunakan pendekataan ekonometri dengan metode regresi tobit. Secara teori, liberalisasi tarif dapat meningkatkan atau menurunkan investasi teknologi. Perbedaan tingkat efisiensi (gap teknologi) perusahaan yang menyebabkan respon perusahaan terhadap liberalisasi tarif berbeda-beda. Ketika gap teknologi perusahaan di dalam negeri dengan frontier kecil maka peningkatan kompetisi mendorong investasi teknologi. Akan tetapi, ketika gap teknologinya besar maka secara teori terdapat dua kemungkinan yaitu menurunkan atau meningkatkan investasi teknologi. Indonesia merupakan negara berkembang di mana rata-rata tingkat efisiensinya kecil, sehingga di duga gap teknologi perusahaan manufaktur di Indonesia dibandingkan frontier-nya besar. Berdasarkan hasil regresi diketahui semakin besar penurunan tarif semakin tinggi investasi teknologi yang dilakukan. Selain itu, terbukti bahwa perusahaan dengan gap teknologi yang kecil memiliki investasi teknologi yang lebih besar dibandingkan perusahaan dengan gap teknologi yang besar. Perusahaan dengan gap teknologi yang besar melakukan investasi teknologi hanya untuk bertahan.
Published by | Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia Surabaya |
Journal Name | EKUITAS (Jurnal Ekonomi dan Keuangan) |
Contact Phone | - |
Contact Name | - |
Contact Email | - |
Location | Kota surabaya, Jawa timur INDONESIA |
Website | ekuitas| https://ejournal.stiesia.ac.id/ekuitas| |
ISSN | ISSN : 2548298X, EISSN : 25485024, DOI : -, |
Core Subject | Economy, |
Meta Subject | Economics, Econometrics & Finance, |
Meta Desc | Diterbitkan oleh Sekolah Tinggi ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya secara berkala (setiap tiga bulan) yaitu setiap Maret, Juni, September, dan Desember, dengan tujuan untuk menyebarluaskan hasil penelitian, pengkajian, dan pengembangan bidang ekonomi dan keuangan, khususnya bidang akuntansi, manajemen, pasar modal hukum bisnis, perpajakan, sistem informasi, serta bidang ekonomi dan keuangan lainnya. Artikel yang dipublikasikan dalam EKUITAS dapat berupa Artikel Penelitian maupun Artikel Konseptual (non-penelitian). |
Penulis | Ekaningtyas, Diah , Adrison, Vid |
Publisher Article | Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya(STIESIA) Surabaya |
Subtitle Article | EKUITAS (Jurnal Ekonomi dan Keuangan) Vol 2, No 1 (2018) |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | https://ejournal.stiesia.ac.id… |
DOI | https://doi.org/10.24034/j25485024.… |
DOI Number | DOI: 10.24034/j25485024.y2018.v2.i1.2744 |
Download Article [1] | https://ejournal.stiesia.ac.id/ekuitas/a… |
Download Article [2] | http://download.garuda.ristekdikti.go.id… |
Informasi yang terkait dengan DAMPAK LIBERALISASI TARIF IMPOR PADA INVESTASI TEKNOLOGI PERUSAHAAN MANUFAKTUR INDONESIA
Dampak peternakan terhadap lingkungan Dampak pandemi Covid-19 terhadap ekonomi Dampak lingkungan dari pestisida Dampak dari perubahan iklim terhadap kesehatan mental Analisis dampak lingkungan Dampak pandemi Covid-19 terhadap jurnalistik Dampak lingkungan dari pertanian Dampak pandemi Covid-19 terhadap pariwisata 9 Teori Dampak Media Dampak pandemi Covid-19 terhadap pendidikan Dampak pandemi COVID-19 terhadap Gereja Katolik Dampak pandemi Covid-19 terhadap industri makanan Dampak pandemi COVID-19 terhadap pertelevisian Dampak pandemi COVID-19 terhadap politik Dampak Pandemi COVID-19 terhadap p…
asar finansial Dampak perang Ukraina Kepada Uni Eropa Faktor dampak Dampak pandemi Covid-19 terhadap transportasi umum Dampak pandemi COVID-19 terhadap perfilman Dampak pandemi Covid-19 terhadap anak-anak Dampak pandemi Covid-19 terhadap ekonomi di Malaysia Dampak sektor perikanan pada lingkungan Dampak kebudayaan Elvis Presley Analisis dampak lalu lintas Dampak pandemi Covid-19 terhadap kejahatan Dampak lingkungan dari irigasi Dampak pandemi COVID-19 terhadap industri mode Dampak Urbanisasi di Kota Besar Indonesia Dampak pandemi Covid-19 terhadap pendidikan perempuan Dampak pandemi COVID-19 terhadap ritel Dampak pandemi Covid-19 terhadap media sosial Dampak pandemi Covid-19 terhadap anak Analisis dampak ekonomi Lembaga keuangan berdampak sistemik Dampak lingkungan dari invasi Rusia ke Ukraina 2022 Dampak dari pergaulan bebas manusia Dampak lingkungan mata uang kripto Dampak pandemi Covid-19 terhadap Olimpiade Musim Panas 2020 Efek pemanasan global Dampak sosial musik rok Dampak pandemi Covid-19 terhadap penyandang disabilitas Dampak perang terhadap lingkungan Dampak pandemi Covid-19 terhadap migrasi Dampak Brexit terhadap ekonomi Dampak pandemi COVID-19 terhadap seni pertunjukan D