Keuskupan Cerignola–Ascoli Satriano
Keuskupan Cerignola-Ascoli Satriano (bahasa Latin: Dioecesis Ceriniolensis-Asculana Apuliae) di Apulia, telah berdiri dengan nama tersebut sejak 1986. Uskupnya adalah sufragan dari Uskup Agung Foggia-Bovino. Pada masa lalu, Keuskupan Ascoli Satriano adalah suffragan dari Keuskupan Agung Benevento, dan mengganti namanya menjadi Keuskupan Ascoli Satriano e Cerignola pada 1819.[1][2] Referensi
|