Saat ini, Jason bekerja sebagai seorang konsultanpolitik dan merupakan pendiri dari PoliticalDerby.com, sebuah situs web yang digunakan untuk memberikan peringkat terhadap calon presidenAmerika yang akan menempati Gedung Putih pada tahun 2008.[2] Pada tahun 2012 situs web tersebut dijual ke Matador Web Group.[2]
Jason juga seorang pembicara yang aktif mengadakan pelatihan menulis skala besar kepada ribuan siswa di Amerika setiap tahunnya.[1]
Karya
Picturing Christmas (2013)
The 96th Annual Apple Valley Barn Dance (2013)
The 13th Day of Christmas (2012)
The Wedding Letters (2011)
Seventeen Second Miracle (2010)
The Cross Gardener (2010)
Christmas Jars Reunion (2009)
Penny's Christmas Jar Miracle (2009)
Recovering Charles (2008)
The Wednesday Letters (2007)
Christmas Jars (2005)
The James Miracle (2004)
Referensi
^ abcdefg(Inggris) Jason F. Wright Official Website. "Biography". Diakses tanggal 3-April-2014.Periksa nilai tanggal di: |accessdate= (bantuan)
^(Inggris) Jason F. Wright. "The James Miracle". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-01-04. Diakses tanggal 3-April-2014.Periksa nilai tanggal di: |accessdate= (bantuan)
^ ab(Inggris) New York Times. "Bestseller Books". Diakses tanggal 3-April-2014.Periksa nilai tanggal di: |accessdate= (bantuan)