Identitas nasional Inggris

Identitas nasional Inggris sebagai suku bangsa atau kelompok etnis asal Inggris berkembang pada Abad Pertengahan dianggap bermula dari penyatuan Kerajaan Inggris pada abad ke-10, namun secara eksplisit pada abad ke-11 setelah Penaklukan Norman, saat bangsa Inggris meraih status penduduk pribumi.

Dari abad kedelapan belas, istilah 'English' (Inggris) dan 'British' (Britania) mulai dipakai secara bergantian oleh beberapa orang Inggris.[1]

Referensi

  1. ^ Smith, Anthony (13 May 2005). "'Set in the Silver Sea': English National Identity and European Integration" (PDF). Workshop: National Identity and Euroscepticism: A Comparison Between France and the United Kingdom. University of Oxford. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2012-03-19. Diakses tanggal 10 February 2011. 

Bacaan tambahan

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41