Hari libur di Ceko

Berikut daftar hari libur nasional di Ceko:[1]

Tanggal Nama Indonesia Nama Ceko Catatan
1 Januari Hari Tahun Baru Den obnovy samostatného českého státu; Nový rok Cekoslowakia terpecah menjadi Ceko dan Slowakia
Jumat (tak tetap) Jumat Agung Velký pátek Jumat Agung telah menjadi hari libur nasional sejak 2016.
Minggu (tak tetap) Senin Paskah Velikonoční pondělí
1 Mei Hari Buruh Svátek práce  
8 Mei Hari Pembebasan Den osvobození 1945, akhir dari bagian Eropa Perang Dunia II.
5 Juli Hari Sirilius dan Metodius Den slovanských věrozvěstů Cyrila a Metoděje Pada tahun 863, guru Gereja St. Cyril (Konstantin) dan Metoděj (Methodius) datang dari Balkan ke Moravia Raya untuk menyebarkan iman Kristen dan melek huruf.
6 Juli Hari Jan Hus Den upálení mistra Jana Husa Pembaru agama Jan Hus dibakar di tiang pada tahun 1415.
28 September Hari Kenegaraan Den české státnosti Pada tahun 935, St. Wenceslas, Adipati Bohemia, sekarang pelindung Negara Ceko, dibunuh oleh saudaranya.
28 Oktober Hari Kemerdekaan Den vzniku samostatného československého státu Hari Kemerdekaan dan Pembentukan Cekoslowakia pada tahun 1918.
17 November Hari Perjuangan untuk Kemerdekaan dan Demokrasi Den boje za svobodu a demokracii Memperingati demonstrasi mahasiswa menentang pendudukan Nazi pada tahun 1939, dan demonstrasi pada tahun 1989 yang memulai Revolusi Beludru.
24 Desember Malam Natal Štědrý den Natal dirayakan pada malam tanggal 24.
25 Desember Natal 1. svátek vánoční  
26 Desember Hari Santo Stepanus (Bagi orang Ceko: "Hari Natal ke dua") 2. svátek vánoční  

Referensi

  1. ^ "Bank holidays in the Czech Republic". Czech National Bank. Diarsipkan dari versi asli tanggal 5 February 2017. Diakses tanggal 19 December 2016. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41