Daftar berikut memuat sungai yang ada di Hong Kong. Selain sungai, daftar berikut juga mencantumkan nullah.
Lokasi Hong Kong, yang berbatasan dengan pantai, tidak berada dekat dengan sistem sungai-sungai besar di Tiongkok selatan, meskipun air di sebelah barat Hong Kong dipengaruhi oleh Sungai Mutiara. Pada daratan seluas 1.103 km², wilayah Hong Kong sebagian besar berbukit dengan lebih dari 200 pulau. Karena itu, datarannya dapat menghasilkan sungai yang relatif lebih pendek dan lebih kecil di Hong Kong dibandingkan dengan di Tiongkok selatan.
Kowloon dan Kowloon Baru
Nama
|
Berkas
|
Stream Fung Wong Kai (鳳凰溪)
|
|
Nullah Jordan Valley (佐敦谷渠)
|
|
Nullah Kai Tak (啟德渠)
|
|
Nullah Kwun Tong (觀塘渠)
|
|
Nullah Tonkin Street (東京街渠)
|
|
Tso Kung Tam (曹公潭)
|
|
Pulau Hong Kong
Wilayah Baru
Daratan
Pulau Lantau
Nama
|
Berkas
|
Sungai Silver (銀河)
|
|
Tai O Chung (大澳涌)
|
|
Tai O Chung (大澳涌)
|
|
Sungai Tung Chung (東涌河)
|
|
Wong Lung Hang (黃龍坑)
|
|
Pranala luar