Bandar Udara Internasional Jibuti–Ambouli (IATA: JIB, ICAO: HDAM) adalah sebuah bandara gabungan militer dan sipil yang berada di Kota Jibuti, Jibuti.
Militer
Sebagai tambahan dari fungsinya sebagai bandara sipil, organisasi militer di bawah juga berbasis di Bandar Udara Internasional Jibuti–Ambouli:
BA 188 merupakan pasukan gabungan untuk menjaga stabilitas wilayah, yang memiliki beberapa unit yang berbasis di bandara dan sebuah kelompok misil anti pesawat yang terdiri dari 8 meriam anti pesawat aras ganda 20 mm dan pos penembakan misil Mistral.
Maskapai dan destinasi
Maskapai | Tujuan |
---|
African Express Airways | Amman, Mombasa, Nairobi (lewat MBA)
|
Air France | Jeddah, Paris-Charles de Gaulle
|
Daallo Airlines | Addis Ababa, Bossaso, Burao, Dubai, Galkacyo, Hargeisa, Mogadishu, Nairobi
|
Djibouti Air | Dubai
|
Ethiopian Airlines | Addis Ababa, Dire Dawa, Sanaa
|
Felix Airways | Aden, Sana'a, Taiz
|
Flydubai | Dubai
|
Inter-Somalia | Mogadishu
|
Jubba Airways | Mogadishu
|
Kenya Airways | Addis Ababa, Nairobi
|
Yemenia | Sana'a
|
Referensi
Pranala luar